Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI Fase A, B dan C

Daftar Isi [Tampilkan]
Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI Fase A, B dan C

Di dalam Kurikulum Merdeka, ada beberapa istilah yang mungkin masih terasa asing di telinga guru/pendidik, maupun bagi siswa dan juga peserta didik. Seperti istilah Prota dan juga Prosem (Promes) misalnya. 

Bahkan mungkin beberapa guru/pendidik di tingkat SD/MI juga belum begitu paham mengenai istilah Prota & Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI.

Namun sebenarnya bukan hanya guru/pendidik tingkat SD/MI saja, beberapa pendidik/guru di tingkat lainnya juga mungkin saja ada yang masih belum memahami mengenai Prota dan Prosem ini. 

Namun khusus kali ini, hanya akan dibahas mengenai Prota dan juga Prosem khusus tingkat SD/MI saja.

Pengertian dari Prota & Promes Kurikulum Merdeka SD/MI

Kurikulum Merdeka merupakan kurikulum dengan pembelajaran konten yang lebih beragam. Setidaknya jika dibandingkan dengan kurikulum sebelumnya. Dimana dalam Kurikulum Merdeka ini, konten pembelajaran bisa lebih optimal. 

Karena dengan adanya kurikulum baru ini, memungkinkan para siswa/peserta didik bisa memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep dan juga menguatkan kompetensi.

Dengan kata lain, Kurikulum Merdeka memberikan keleluasan bagi pendidik/guru dalam memilih perangkat ajar yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan minat dari peserta didik.

Dimana nantinya, perangkat ajar tersebut akan melengkapi proses pembelajaran yang meliputi Prota & Prosem.

Dalam arti, perangkat ajar untuk SD/MI bisa digunakan sebagai pelengkap dari proses pembelajaran SD/MI yang terbagi ke dalam Prota & Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI.

Hal ini juga sebenarnya tidak jauh berbeda dengan perangkat ajar yang digunakan di tingkat SMP/MTS dan juga SMA/MA, yang nantinya akan dijadikan pelengkap dari Prota & Prosem SMP/MTS dan juga Prota & Prosem untuk SMA/MA.

Bukan hanya itu saja, selain memberikan kebebasan dalam memilih perangkat ajar yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan minat peserta didik, Kurikulum Merdeka juga melakukan penguatan dalam pencapaian profil peserta Pancasila.

Dengan kata lain, selain mengedepankan beberapa mata pelajaran yang sebelumnya telah ada pada kurikulum sebelumnya, pada perangkat ajar juga akan diselipi beberapa modul ajar projek profil Pancasila.

Hanya saja, untuk SD/MI, ada beberapa perubahan yang berlaku di Kurikulum Merdeka, yang mana hal ini juga akan mempengaruhi Prota & Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI. Beberapa perubahan tersebut meliputi:
  • Pada Kurikulum Merdeka, mata pelajaran IPA dan juga IPS kini digabungkan menjadi mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS). 
  • Sementara Mata pelajaran Seni kini menjadi mata pelajaran Keterampilan.

Pengertian Prota Kurikulum Merdeka Untuk Jenang SD/MI 

Prota merupakan singkatan dari Program Tahunan, yang merupakan rencana penetapan yang berlaku untuk 1 tahun, yang dibuat untuk mencapai Tujuan Alur pembelajaran (ATP) dan juga Capaian Pembelajaran (CP) dari peserta didik, yang dilakukan dalam 1 tahun.

Bisa dikatakan, Prota merupakan program umum yang dibuat untuk setiap mata pelajaran. Dengan demikian, jika pada Kurikulum Merdeka untuk tingkat SD/MI ini ada sedikit perubahan dalam beberapa mata pelajaran, maka Prota SD/MI juga akan disusun berdasarkan perubahan tersebut.

Bukan hanya untuk Prota saja, perubahan mata pelajaran ini juga akan mempengaruhi Promes SD/MI yang akan disusun nantinya. 

Dengan kata lain, Prota & Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI akan dibuat dengan menyesuaikan beberapa perubahan mata pelajaran yang ada pada Kurikulum Merdeka tersebut.

Salah satu contohnya yaitu mengenai penggabungan mata pelajaran IPA dan juga IPS, yang mana dalam Prota SD/MI tersebut, nantinya tidak akan ada lagi mata pelajaran IPA, dan juga IPS, melainkan mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS).

Hal ini juga berlaku bagi Prota SD/MI untuk mata pelajaran Seni. Dimana nantinya, untuk mata pelajaran Seni ini tidak akan muncul pada Prota SD/MI. Melainkan telah berganti nama menjadi mata pelajaran Keterampilan.

Cara Membuat Prota Kurikulum Merdeka SD/MI 

Adapun langkah-langkah yang perlu dilakukan pendidik/guru dalam membuat Prota untuk SD/MI ini diantaranya:
  • Melakukan identifikasi mengenai indikator dan jumlah kompetensi dasar, yang diperoleh dalam 1 tahun.
  • Melakukan identifikasi mengenai kedalaman indikator dan juga kompetensi dasar.
  • Melakukan pemetaan mengenai kompetensi dasar, yang nantinya akan dibuat dalam bentuk Promes.
  • Menentukan waktu diadakannya kompetensi dasar, yang dilakukan dengan memilih periode waktu yang efektif (minggu efektif).

Pengertian Prosem Kurikulum Merdeka Untuk Jenang SD/MI 

Selain Prota, Prosem  juga memiliki peran yang cukup penting dalam sistem pembelajaran pada Kurikulum Merdeka. Karena Prosem  merupakan salah satu bagian dari Prota. 

Dengan kata lain, agar Prota yang telah disusun bisa berjalan efektif, maka harus terbagi ke dalam 2 Promes.

Dimana Prosem ini diartikan sebagai Program Semester. Beberapa instansi maupun satuan pendidikan lainnya menyebut Program Semester ini sebagai Promes. 

Namun baik itu Promes maupun Prosem, keduanya mengacu pada tujuan yang sama, yaitu Program Semester yang menjadi bagian dari Prota Kurikulum Merdeka.

Promes maupun Prosem sendiri merupakan sebuah program yang berisi mengenai garis-garis besar yang sebelumnya telah ada pada Prota, yang diberikan dalam waktu per semester. 

Dengan demikian, bisa dikatakan, Prota SD/MI yang sebelumnya telah tersusun, nantinya akan terbagi ke dalam 2 Promes.

Salah satu tujuan dari dibuatnya Promes tentunya agar lebih memudahkan pendidik/guru dalam memberikan materi kepada peserta didik, yang dilakukan berdasarkan Prota.

Hanya saja, khusus untuk proses pembelajaran SD/MI, yang mana pada Kurikulum Merdeka ini terdapat sejumlah perubahan dari kurikulum sebelumnya.

Maka hal ini juga membuat Prota & Promes Kurikulum Merdeka SD/MI akan berbeda dengan Prota dan Promes SD/MI dari kurikulum sebelumnya. 

Dimana perubahan tersebut berkaitan dengan mata pelajaran yang diberikan berdasarkan kurikulum terbaru, yang dikenal dengan Kurikulum Merdeka ini.

Beberapa perubahan tersebut meliputi penggabungan mata pelajaran IPA dan IPS, menjadi IPAS, serta penggabungan mata mata pelajaran Seni menjadi mata pelajaran Keterampilan.

Sehingga pada Promes Kurikulum Merdeka SD/MI, mata pelajaran yang akan diberikan adalah Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS), yang didalamnya berisi mata pelajaran IPA dan juga IPS.

Sedangkan mata pelajaran baru lainnya yang akan ada pada Promes SD/MI yaitu mata pelajaran Keterampilan, yang didalamnya berisi materi dari mata pelajaran Seni, yang sebelumnya merupakan mata pelajaran terpisah. 

Bukan hanya pada Promes saja, perubahan mata pelajaran tersebut juga sebelumnya memang telah ada pada Prota. 

Karena memang Promes merupakan bagian dari Prota, maka secara otomatis, kedua mata pelajaran tersebut akan disertakan pada Promes SD/MI tersebut.

Download Contoh Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka SD Kelas 1, 2, 3, 4, 5 dan 6 Lengkap Semua Mata Pelajaran

Bagi Anda yang sedang mencari referensi baik Prota maupun Prosem Kurikulum Merdeka. silahkan unduh melalui link yang telah disediakan di bawah ini:

Download Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka Kelas 1 SD

No Prota-Prosem Mata PelajaranDownload
1Pendidikan Agama Islam (PAI)Download
2Bahasa IndonesiaDownload
3PPKnDownload
4MatematikaDownload
5Bahasa InggrisDownload
6PJOKDownload
7Seni MusikDownload
8Seni TariDownload
9Seni RupaDownload
10Seni TeaterDownload

Download Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka Kelas 4 SD

No Prota-Prosem Mata PelajaranDownload
1Pendidikan Agama Islam (PAI)Download
2Bahasa IndonesiaDownload
3PPKnDownload
4MatematikaDownload
5Bahasa InggrisDownload
6PJOKDownload
7Seni MusikDownload
8Seni TariDownload
9Seni RupaDownload
10Seni TeaterDownload
11IPASDownload

Penutup

Demikian sedikit penjelasan mengenai Pengertian Prota & Promes Kurikulum Merdeka SD/MI Fase A, B dan C beserta link Download Contoh Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka SD Lengkap Semua Mapel Kelas 1, 2, 3, 4, 5 dan 6 ini. 

Semoga informasi diatas bisa membantu para pendidik/guru di tingkat SD/MI dalam menyusun Prota/Promes yang khusus diberikan pada peserta didik yang duduk di bangku SD/MI.
Edunezia
Edunezia Jangan lupa untuk Follow Blog Edunezia.com untuk mendapatkan pemberitahuan artikel terbaru seputar info pendidikan serta perangkat pembelajaran Kurikulum 2013 ataupun Kurikulum Merdeka dan artikel seputar ilmu pengetahuan.

Posting Komentar untuk "Prota dan Prosem Kurikulum Merdeka SD/MI Fase A, B dan C"